Tuesday, June 1, 2021

Cara Daftar BPUM BNI Tahap 3 Terbaru Banpres UMKM


Cara Daftar BPUM BNI Tahap 3 Terbaru Banpres UMKM


Cara Daftar BPUM BNI Tahap 3



Pada akhirnya Kemenkop UKM merilis waktu pengajuan atau cara pendaftaran Bantuan Langsung Tunai BLT UMKM yang sering disebut Banpres Produktif Usaha Mikro atau disingkat BPUM Tahap 3 dibuka sampai tanggal 28 Juni 2021.


Informasi di awal tahun 2021, Pemerintah sedang menyiapkan bantuan presiden untuk 12,8 juta UMKM melalui BPUM BNI 3 tahap. Sedangkan Tahap 1 dan 2 BLT UMKM telah diserahkan untuk 9,8 juta UMKM.

Sedangkan Pendaftaran BPUM tahap 3, rencananya BLT akan didistribusikan ke 3 juta UMKM. BPUM BNI tahap 3 sendiri akan diserahkan untuk UMKM pendaftaran baru yang belum pernah mendapatkan banpres di tahun 2020 maupun 2021 tahap 1 dan 2.


Cara Daftar BPUM BNI Tahap 3 Terbaru Banpres UMKM


Adapun tahap 1 dan 2 BPUM telah disalurkan kepada UMKM dengan nila 2,4 juta dan 1,2 juta per UMKM yang menerima.

Program BLT BPUM telah mulai berjalan sejak akhir 2020 lalu agar peningkatan UMKM dapat bertahan di tengah ekonomi yang lesu melalui suntikan modal. Modal yang diberikan ke UMKM pun tak perlu dikembalikan. Alhamdulillah.

Disclaimer:
Aplikasi Cara Daftar BPUM BNI Tahap 3 tidak ada hubungan afiliasi dengan Kemenkop ataupun BNI. Kami membuat aplikasi ini bersumber dari internet dan laman resmi BPUM untuk memudahkan Anda mendaftar. Terima kasih

0 comments:

Post a Comment